jambintika.com - Berita Jambi
daerah

Lurah Tungkal 2 Diduga Tutup Mata Terhadap Pekerjaan Amburadul di Wilayahnya, Masyarakat Takut Bersuara

Tanjab Barat-JAMBINTIKA-COM– Lurah Tungkal 2, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, terkesan memilih untuk menutup mata terkait kondisi sejumlah proyek pembangunan yang dinilai amburadul di wilayah tugasnya. Hingga saat ini, pihak lurah belum memberikan klarifikasi apapun terkait masalah…

daerah

Sudah Dilaporkan, Kasus Dugaan Pengancaman Oleh Oknum ASN Tanjab Timur Masih Jalan Di Tempat

Tanjab Barat -JAMBINTIKA-COM- Oknum ASN berinisial (D) telah dilaporkan korban dan keluarganya ke mapolsek Telanai Pura Jambi, terkait dugaan tindak pidana pengancaman. Senin (12/1/2026).Aneh tapi nyata peristiwa hukum yang dialami oleh keluarga Budi Azwar beserta anak dan cucunya. Pasalnya pasca menjadi…

daerah

Proyek Pamsimas Suak Labu Langgar Kontrak Kerja, Kades dan Panitia Bungkam

Tanjab Barat -JAMBINTIKA-COM- Diduga proyek Pamsimas di Desa Suak Labu, kecamatan Kuala Betara langgar kontrak kerja. Pasalnya hingga hari ini proyek belum selesai dikerjakan. Selasa (6/1/2026).Proyek Penyediaan Air Minum Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) Tahun Anggaran 2025 di Desa Suak Labu, Kecamatan…

daerah

Jalan di RT 17 Teluk Nilau Rusak Parah, Diduga Dikerjakan Asal Jadi

Tanjab Barat -JAMBINTIKA-COM- Kondisi jalan di RT 17, Kelurahan Teluk Nilau, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, semakin memprihatinkan dan diduga dikerjakan asal jadi. Pantauan di lokasi menunjukkan jalan tersebut mengalami kerusakan parah dengan banyak genangan air, lubang, dan permukaan yang tidak rata. Warga…

Berita Terkini